[Review] Prince of Stride: Alternative
saat masih kecil dulu genre favorit anime saya adalah mecha dan sport, kalo mecha mungkin sudah jelas karena pengen banget jadi pilot sebuah mecha kalo sport mungkin seperti panggilan jiwa saja ingin menontonnya. nah anime olahraga yang cukup terkenal saat dulu (mungkin sampai sekarang) adalah slam dunk dan captain tsubasa. Untuk era sekarang saya tidak terlalu banyak menonton anime dengan genre tersebut, seinget saya, saya hanya menontont yowamushi pedal dan haikyuu saja. lalu kenapa saya sudah mulai mengurangi menonton genre ini? lalu bagaimana dengan anime Prince of Stride: Alternative Seri ini berkisah tentang klub “Stride” yang akan bubar di Honan Academy. Siswa SMA tahun pertama Takeru Fujiwara dan Nana Sakurai mencoba untuk me-restart klub, tetapi mereka harus merekrut enam anggota untuk tim. Mereka meminta Riku Yagami untuk bergabung, tapi ternyata ia menolak dengan mengatakan bahwa Stride adalah satu hal yang tidak ingin ia lakukan. Namun, Takeru dan Nana menyeret Rik...