Office Tab free
Pernah mengalami Pada saat kita membuka banyak dokumen word pasti kita akan kerepotan kan dengan mengganti-ganti icon di taskbar. Nah dengan software ini kita bisa membuka banyak dokumen baru yang akan menjadi tab seperti kita membuka new tab pada browser .
Mungkin jika anda yang belum tahu tentang Office Tab, saya akan sedikit menjelaskannya. Office Tab merupakan sebuah aplikasi tambahan yang digunakan pada microsoft office, aplikasi ini untuk memudahkan user dalam membuka lembar kerja office dalam satu jendela, untuk lebih jelasnya anda bisa lihat pada gambar diatas.
Biasanya jika anda membuka dua atau lebih dari file ms word, pasti akan membuka word baru pada taskbar dan akan memenuhi taskbar anda. tapi dengan aplikasi ini anda tidak akan mengalami hal tersebut, karena dokumen yang baru anda buka akan muncul pada tab baru di Ms Word yang telah anda buka, seperti hal-nya anda menggunakan Mozilla Firefox.
Anda juga dapat mensetting tab sesuai dengan keinginan anda, seperti bentuk dan warna pada Office Tab Setting Center
Dan yang penting ini adalah software yang gratis, padahal ada yang versi enterprise. Bedanya yang free dengan entreprise adalah, free hanya bisa digunakan untuk word, excel dan powerpoint. Enterprise hampir semua produk microsoft office bisa digunakan
tanpa banyak omong lagi ini link downloadnya ada 2 versi versi 86(32) bit dan 64 bit
86(32)bit:
http://www.extendoffice.com/downloads/SetupOfficeTabFreeEdition.exe 64 bit :http://www.extendoffice.com/downloads/SetupOfficeTabFreeEditionx64.exe sesuaikan saja versinya dengan os yang anda pakai
Komentar
Posting Komentar
Terima kasih sudah memberi komentar :D