Million Dollar Baby
Jujur awal tau film ini awalnya dari nonton di tv pas tengah malem, awalnya sih biasa aja tapi pas liat jajaran yang main; Clint Eastwood, Hilary Swank, dan Morgan Freeman. waw memang dahsyat
Frank Dunn (Clint Eastwood) masih merasa sedih kehilangan petinju hasil didikannya (karena tergiur penawaran manager tinju yang lain) ketika Maggie Fitzgerald (Hilary Swank) datang menemuinya dan meminta ia menjadi pelatih tinjunya.
Merasa tidak tertarik mendidik seorang petinju wanita, Frank berulang kali acuh terhadap permintaan Maggie rutin datang di pusat olah raga yang ia punya. Berulang kali dicampakan Frank, berulang kali pula Maggie menemuinya dan dengan ’sedikit memaksa’ memohon agar dapat dilatih bertinju.
Alasan Frank sebetulnya cukup beralasan. Usia Maggie sudah tidak muda lagi. Idealnya, petinju wanita mulai dibentuk ketika berusia 21 tahun. Namun, Maggie nyatanya telah berusia 32 tahun. Usia yang dinilai Frank sudah tidak produktif. Tapi bukan Maggie namanya jika cepat menyerah. Dengan toleransi tinggi Morgan Freeman (penjaga tempat fitness yang mengizinkan Maggie berlatih hingga malam hari), Maggie terus berlatih seorang diri.
Seiring waktu, kedua mengembangkan hubungan dekat mirip dengan ayah / putri. Maggie naik di jajaran rangkaian perempuan sampai ia mencapai gelar melawan di mana pukulan pengisap yang murah menyebabkan konsekuensi tragis .
chemistry yang dijalin antara Clint Eastwood dan Hilary Swank layaknya seorang ayah kepada putrinya, keduanya benar – benar memperlihatkan kualitas akting yang hebat (secara keduanya pernah menang oscar).
Masing-masing karakter utama tampil sebagai menyenangkan, hubungan yang dapat dipercaya, dan alur cerita yang inspiratif dan mengaduk. Million Dollar Baby adalah salah satu film langka yang berada di kepala Anda selama berjam-jam lama setelah Anda sudah berjalan keluar dari teater. Its subyek adalah pakan ternak untuk perdebatan yang serius, dan hanya sedikit penonton akan gagal untuk mengembangkan hubungan emosional yang kuat untuk Eastwood, Swank, dan Freeman saat mereka menjadi hidup di layar lebar. Cukup sederhana. MIllion Dollar Baby memang pantas disebut sebagai salah satu film di dekade ini
Score: 9,8
Movie Details
Director: Clint Easwood
Cast: Hilary Swank, Clint Eastwoood, Morgan Freeman Running Time: 132 Minutes
Komentar
Posting Komentar
Terima kasih sudah memberi komentar :D